SKRIPSI
kajian metafora dalam buku kumpulan puisi mantara karya dheni kurnia
Penelitian ini berjudul Kajian Metafora Dalam Puisi Mantra "Bunatin" Karya Dheni Kurnia. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti bentuk-bentuk metafora dan fungsinya yang ada di dalam buku puisi Mantra Bunatin karya Dheni Kurnia. di dalam buku tersebut dipilih 3 (tiga) puisi karya Dheni Kurnia yang akan diteliti yaitu : Bunatin, Rindu Tualang dan Rimba Nan Puaka. 3 (tiga) puisi ini terangkum dalam puisi Mantra "Bunatin" karya Dheni Kurnia. Adapun Jenis metafora yang terdapat pada 3 (tiga) puisi pilihan Dheni Kurnia adalah metafora eksplisit dan metafora implisit. Fungsi metafora pada 3 (tiga) puisi Dheni Kurnia adalah penegasan makna, mengaburkan makna, serta penekanan makna terutama pada aspek waktu terjadinya peristiwa di dalam puisi. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif melalui kajian stilistika
742 SAD d | 742 SAD d | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain